Tutorial membuat Animasi Form Keluar Visual Basic


Trik berikutnya kita akan membuat animasi form naik atau turun terlebih dahulu pada saat form ditutup atau keluar.

1.      Buka program Visual Basic 6.0 dan mulailah dengan form baru.
2.      Masukkan dua komponen CommandButton dan ubahlah properties Name masing-masing komponen menjadi tombol.
3.      Kemudian ubah [ula properties Caption masing-masing tombol menjadi seperti gambar di bawah ini.

   


 4.      Klik ganda pada salah satu tombol yang terdapat di dalam form, kemudian ketiklah perintah pada halaman berikutnya pada prosedur tombol_click.

1
2
3
4
5
6
7
8
9
10
11
12
13
Private Sub tombol_Click()
      Select Case Index
        Case 0
       Do Until Me.Top <= -5000
       Me.Move Me.Left, Me.Top - 10: DoEvents
   Loop
      Case 1
      Do Until Me.Top > 20000
      Me.Move Me.Left, Me.Top + 10: DoEvents
    Loop
  End Select
End
End Sub

Keterangan Kode
2-6








7-11
Perintah ini akan melakukan penyeleksian berdasarkan Index pada saat masing-masing tombol. Apabila niali Index sama dengan 0(nol) atau tombol naik diklik, maka akan dibuat perintah perulangan Do Until dengan melakukan pengurangan posisi top form dengan niali 10 sampai posisi Top dari form <=-5000.

Setelah melakukan perintah penyeleksian Case 0  atau Case 1, Perintah selanjutnya yang akan dibaca adalah perintah End pada baris 12 untuk menutup form.

Perintah pada baris in hampir sama dengan perintah pada penyeleksian Case 0 tapi perintah pada baris ini akan melakukan penambahan posisi top form dengan niali 10 samapi posisi top dari form > 20000.





EmoticonEmoticon