Trik
Visual Basic untuk membuat Form Hanya Jalan 1 X
Apakah pada saat anda menjalankan aplikasi yang telah di-compile terkadang file EXE dapat
dijalankan lebih darisatu kali yang mengakibatkan terdapat form yang sama? Jika
pernah, berikut trik supaya form jalan hanya satu kali.
1.
bukalah program Visual Basic 6.0 dan
mulailah dengan form baru.
2.
Klik ganda di dalam area form dan
tambahkan perintah di bawah ini pada prosedure Form_load
1
2
3
|
Private
Sub Form_Load()
If App.PrevInstance = true Then End
End
Sub
|
Keterangan
Kode
2
|
Perintah
App. PrevInstance berfungsi untuk mencegah terjadinya proses pada satu
komputer yang sama, maka form akan ditutup.
|
EmoticonEmoticon